Layanan Kami
Bersama Adikara, optimalkan strategi dan kinerja organisasi Anda dengan solusi konsultasi profesional yang terukur dan berorientasi hasil.
Empowering Organizations to Achieve More
Melalui strategi modern, inovasi, dan tata kelola yang kuat, kami membantu perusahaan meningkatkan daya saing, mempercepat transformasi, dan menciptakan nilai yang berdampak nyata.
Strategic Advisory
Business Transformation & Performance Improvement
Human Capital Development & Organization
Risk, Compliance & Governance
Digital Transformation & Technology Enablement
Research & Insight Services
PMO & Project Implementation Support
Customized Consulting
Strategic Advisory
Arah bisnis, strategi pertumbuhan, dan pengambilan keputusan jangka panjang.
Kami membantu Anda:
- Merumuskan strategi korporat
- Menyusun perencanaan bisnis
- Melakukan riset pasar & industri
- Menilai kelayakan investasi dan proyek
Business Transformation & Performance Improvement
Efisiensi, peningkatan produktivitas, dan perbaikan proses.
Kami membantu Anda:
- Transformasi proses bisnis Operational excellence & efisiensi biaya
- Penyusunan KPI dan performance management Penataan ulang struktur dan proses kerja
Digital Transformation & Technology Enablement
Memperkuat fondasi digital perusahaan.
Kami membantu Anda:
- Menyusun digital roadmap
- Menilai tingkat kematangan digital
- Merancang sistem & workflow digital
- Implementasi dashboard & data-driven decision making
Human Capital Development & Organization
Penguatan kualitas SDM dan organisasi.
Kami membantu Anda:
- Menyusun struktur organisasi
- Menilai kompetensi SDM
- Pelatihan manajerial & talent development
- Organizational development & HR planning
Risk, Compliance & Governance
Tata kelola dan pengendalian
risiko.
Kami membantu Anda:
- Manajemen risiko
- Audit internal & kepatuhan
- Penyusunan SOP & pedoman kerja
- Implementasi Good Corporate Governance (GCG)
Research & Insight Services
Keputusan strategis berbasis riset dan data.
Kami membantu Anda:
- Market & consumer insight
- Survey organisasi dan kepuasan
- Studi sektoral & tren industri
- Competitive mapping
PMO & Project Implementation Support
Keberhasilan pelaksanaan program strategis.
Kami membantu Anda:
- Perencanaan proyek
- Monitoring & evaluasi
- Dokumentasi & reporting
- Manajemen risiko proyek
Customized Consulting
Solusi khusus berdasarkan kebutuhan industri,
tantangan organisasi, atau program tertentu seperti:
- UMKM transformation
- Public sector & government reform
- Pengembangan BUMD & daerah
- Industri spesifik (FMCG, energi, properti, logistik,
teknologi, dll.)